Tuesday, March 22, 2011

AKU BUKAN BEBEK



Bismillaahirrahmaanirrahiim

Dalam kamus, kata bebek berarti itik (nama hewan). Tapi jika ditambah awalan “me” kata tersebut berubah menjadi “membebek”. Bukan hanya berubah tulisannya, tapi juga artinya. Kata “membebek” di kamus berarti mengikuti saja pendapat orang lain tanpa berpikir (hanya meniru orang lain).

Phew ! Nggak mau dong kita disebut membebek ? Yap, itu sebabnya, jangan ikhlas aja kalo diminta untuk membebek meski banyak contoh yang memungkinkan kita untuk membebek. Jangan latah deh.

But, gimana dong, sekarang banyak banget sarana untuk menggoda kita untuk ikut – ikutan tren yang ada ? Hmm … ada baiknya kamu baca dulu deh buku ini. Oke ?

Kode buku : BI01
Judul buku : Aku Bukan Bebek
Penulis : O. Solihin
Penerbit : Al – Azhar Teens
Cetakan I : Agustus 2005
Tebal : 40 Halaman
Ukuran : 10 x 15 cm
Harga : RP. 5.000,00
Stok : Terbatas

*************************************************************************

No comments:

Post a Comment